Kembali ke Daftar Catatan

Tipe Data any

#typescript#any

Tipe data any adalah tipe paling fleksibel di TypeScript.
Dengan any, variabel bisa diisi nilai apa pun tanpa pengecekan tipe oleh TypeScript.

const person: any = {
  id: 1,
  nama: 'Alif',
  umur: 20,
};

person.alamat = 'Indonesia'; // valid
//walaupun properti alamat tidak dideklarasikan sebelumnya

Catatan Terkait